Inspirasi Untuk Negeri
  • NEWS
    • POLITIK
    • STYLE
  • TRENDING
  • METRO
    • TNI & POLRI
  • OTOMOTIF
    • MOTOR
    • SPORT
  • NASIONAL
    • INTERNATIONAL
  • LIFESTYLE
    • STYLE
    • HIDUP SEHAT
  • INDEKS
    • SIARAN PERS
    • BREAKING NEWS
  • TVTRIAS
    • GALLERY
    • BP BATAM
    • INFOTAIMENT
  • ECONOMY & BUSINESS
  • KUPAS TRIAS
No Result
View All Result
Inspirasi Untuk Negeri

Bupati Soekirman : Selaraskan Pembangunan Desa dengan Program Pemerintah

Redaksi by Redaksi
Juli 31, 2016
in Daerah
0
Bupati Soekirman : Selaraskan Pembangunan Desa dengan Program Pemerintah
Share on FacebookShare on Twitter

Photo Bersama (1)mediatrias.com BINTANG BAYU – Bupati Serdang Bedagai (Sergai) Ir. H. Soekirman menghadiri acara silaturrahmi dalam rangka Halal bi Halal Idul Fitri 1437 H dengan masyarakat Kecamatan Bintang Bayu dan Serbajadi yang dilaksanakan di halaman kantor Camat masing-masing, Jum’at (29/7).

Turut hadir pada acara tersebut Asisten Ekbangsos Drs. Hadi Winarno, MM, Kabag Humas Dra. Indah Dwi Kumala, Kabag Kessos Drs. Nasrul Aziz Siregar, Camat Bintang Bayu Sariful Azhar, SH, Camat Serbajadi Nasaruddin Nasution, S.Sos, MM, Muspika, Anggota DPRD Hj. Mainumah Nasution, Direksi Perkebunan Bandar Pinang, Ustadz Ghozali Saragih dan Ustadz Amiruddin MS, jajaran PNS Kecamatan, Ketua dan pengurus TP PKK Kecamatan, para tokoh agama, tokoh masyarakat, Kades dan perangkat Desa serta masyarakat sekitar.

Mengawali sambutannya Bupati Sergai Ir. H. Soekirman menyampaikan ucapan selamat Idul Fitri mohon maaf lahir dan bathin. Masih dalam suasana Halal Bi Halal ini diingatkan agar seluruh masyarakat senantiasa bersyukur kepada Allah SWT karena sampai dengan hari ini masih dijauhkan dari bencana alam dan bencana politik.

Ucapan terima kasih juga disampaikan kepada seluruh masyarakat atas dukungan dan kepercayaannya serta mohon doanya agar pemimpin daerah bisa menjaga amanah yang diberikan dengan sebaik-baiknya dalam menjalankan tugas pemerintahan, pembangunan dan kemasyarakatan.

BACA INI

Berbicara Pada WCS Mayors Forum, Bupati Roby Banyak Lakukan Kegiatan Penting di Seoul

Berbicara Pada WCS Mayors Forum, Bupati Roby Banyak Lakukan Kegiatan Penting di Seoul

September 29, 2023
Akselerasi Transisi Energi, PT PLN Batam Suplai Listrik Hijau 3.764 KWp ke Industri di Batam

Akselerasi Transisi Energi, PT PLN Batam Suplai Listrik Hijau 3.764 KWp ke Industri di Batam

September 29, 2023
APBD Perubahan Tahun Anggaran 2023 Disahkan Sebesar Rp 1,137 Triliun lebih

APBD Perubahan Tahun Anggaran 2023 Disahkan Sebesar Rp 1,137 Triliun lebih

September 27, 2023
Operasi Pekat Seligi, Polres Bintan Susuri Penginapan di Bintan Timur

Operasi Pekat Seligi, Polres Bintan Susuri Penginapan di Bintan Timur

September 27, 2023

Menyikapi masalah pembangunan, Bupati Soekirman mengajak seluruh masyarakat Kabupaten Sergai khususnya Kecamatan Bintang Bayu dan Serbajadi untuk terus bersama bahu membahu mendukung program pembangunan daerah.

Pesan khusus disampaikan kepada para Kepala Desa agar menyelaraskan rencana pembangunan desa dengan program Nawacita Presiden Jokowi dan Wapres Jusuf Kalla yang mengkonsentrasikan pembangunan melalui IMEP (Infrastruktur, Maritim, Energi dan Pangan).

Tentu akan sangat baik jika program pembangunan desa melalui anggaran Alokasi Dana Desa (ADD) lebih ditekankan kepada pengembangan insfrastruktur, misalnya sarana dan prasarana desa, pengembangan desa pesisir, jika daerah tersebut memiliki sumber energi maka terus dikembangkan, serta laksanakan program peningkatan swasembada pangan, terang Bupati.

Mengakhiri sambutannya Soekirman berpesan agar Desa dapat bijaksana dalam mengelola dan menggunakan dana desa dengan berembuk dan bermusyawarah antara perangkat desa dengan masyarakat.

“Laksanakan dengan swakelola dan padat karya serta administrasi dan penggunanaannya sesuai peraturan perudang-undangan yang berlaku. Jika semuanya dilaksanakan tentunya akan mendukung tercapainya visi Kabupaten Sergai yang unggul, inovatif, bertanggung jawab dan berkelanjutan”, pungkas Soekirman.

Sebelumya Camat Bintang Bayu dan Serbajadi Sariful Azhar, SH dan Nasaruddin Nasution, S.Sos, MM menyampaikan Halal Bi Halal hari ini adalah momen pemimpin berkunjung sampai ke desa dan kecamatan.

Kegiatan ini juga sebagai ajang pendekatan pemerintah kabupaten dan kecamatan untuk bersilaturahmi dengan masyarakat yakni mendekatkan ulama, umaroh dan masyarakat.

Semoga dengan momen Halal Bi Halal ini kita kedepannya lebih guyub (kompak) dan membangun kebersamaan cita-cita bersama menjadikan daerah terbaik dalam pembangunan sarana prasana, SDM dan lainnya.

“Terima kasih kepada Bupati dan Wabup Sergai beserta jajarannya karena sangat peduli dengan masyarakatnya, kami akan terus mendukung program pembangunan pemerintah agar dapat sejalan dalam bidang pendidikan, kesehatan dan kemasyarakatan” ungkap mereka.

Sementara itu tokoh masyarakat Samahuddin Simarmata menyampaikan pengharapan dari masyarakat agar Bupati dan Wabup dapat memimpin dan membangun daerah dengan amanah dan istiqomah. Pembangunan telah banyak mengalami perkembangan, dan agar ditingkatkan lagi guna mensejahterakan masyarakat, ujarnya.

Untuk memberikan pencerahan qolbu dan siraman rohani, al Ustadz Ghozali Saragih dalam tausiyahnya menyampaikan hikmah setelah menjalankan ibadah puasa Ramadhan yaitu agar dapat menahan nafsu makan dan minum, menahan ucapan, menjaga dari amarah, serta berbuat amal kebaikan dengan sebanyak-banyaknya.

Sementara Ustadz Amiruddin MS, MH, PHd menyampaikan tentang manfaat silaturahmi dan bermaaf-maafan yaitu mengampuni dosa serta memanjangkan umur. Barang siapa yang mampu memaafkan, maka orang tersebut adalah orang yang mulia dan beruntung, karena memaafkan termasuk dihitung sebagai ibadah.

Acara diisi dengan pemberian santunan kepada kaum dhuafa serta tepung tawar calon jamaah haji yang berasal dari Kecamatan Serbajadi.

Liputan : Julianto Irwansyah.Silitonga

Previous Post

“Wah Bukan Hanya Didarat Saja Ada Calo,Kapal Pelni, Fasilitas Tidur Dijual Belikan

Next Post

Bupati Soekirman : Dibutuhkan Komitmen dan Kerjasama Untuk Membangun Daerah

Redaksi

Redaksi

BERITA CATEGORY

Berbicara Pada WCS Mayors Forum, Bupati Roby Banyak Lakukan Kegiatan Penting di Seoul
Bintan

Berbicara Pada WCS Mayors Forum, Bupati Roby Banyak Lakukan Kegiatan Penting di Seoul

September 29, 2023
Akselerasi Transisi Energi, PT PLN Batam Suplai Listrik Hijau 3.764 KWp ke Industri di Batam
Batam

Akselerasi Transisi Energi, PT PLN Batam Suplai Listrik Hijau 3.764 KWp ke Industri di Batam

September 29, 2023
APBD Perubahan Tahun Anggaran 2023 Disahkan Sebesar Rp 1,137 Triliun lebih
Bintan

APBD Perubahan Tahun Anggaran 2023 Disahkan Sebesar Rp 1,137 Triliun lebih

September 27, 2023
Operasi Pekat Seligi, Polres Bintan Susuri Penginapan di Bintan Timur
Bintan

Operasi Pekat Seligi, Polres Bintan Susuri Penginapan di Bintan Timur

September 27, 2023
Aktivitas Pengerukan Tanah di Kabil Diduga tidak Memiliki Izin 
Batam

Aktivitas Pengerukan Tanah di Kabil Diduga tidak Memiliki Izin 

September 26, 2023
Ahdi Muqshit Pimpin Upacara Hari Jadi Prov Kepri ke 21 di Kantor Pemkab Bintan
Bintan

Ahdi Muqshit Pimpin Upacara Hari Jadi Prov Kepri ke 21 di Kantor Pemkab Bintan

September 26, 2023
Next Post
Bupati Soekirman : Dibutuhkan Komitmen dan Kerjasama Untuk Membangun Daerah

Bupati Soekirman : Dibutuhkan Komitmen dan Kerjasama Untuk Membangun Daerah

Pemkab Muba Komitmen Tingkatkan Dunia Pendidikan

Stay Connected test

  • 129 Followers
  • 129k Subscribers
  • 23.8k Followers
  • 99 Subscribers
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Seorang Wanita Terkapar di Jambret depan Sukajadi Batam

Seorang Wanita Terkapar di Jambret depan Sukajadi Batam

Oktober 30, 2021
Akibat Tak Terima Orang Tuanya di Ejekin, Pelajar di Batam Bacok Temannya Sekolahnya

Akibat Tak Terima Orang Tuanya di Ejekin, Pelajar di Batam Bacok Temannya Sekolahnya

November 13, 2021
Seorang Ibu Dari 3 Anak di Perkosa Ditanjung Piayu Batam

Seorang Ibu Dari 3 Anak di Perkosa Ditanjung Piayu Batam

September 11, 2021
Kepala Desa Payamaram Bermesraan Disebuah Hotel

Kepala Desa Payamaram Bermesraan Disebuah Hotel

April 8, 2021
PDAM Natuna 7 Jam Digeledah Kejaksaan Ranai,Terindikasi Korupsi”

PDAM Natuna 7 Jam Digeledah Kejaksaan Ranai,Terindikasi Korupsi”

0
Aneh 80 % Dugaan Kepsek SE-Batam Pangku Jabatan 4 Tahun Terindikasi Korupsi”

Aneh 80 % Dugaan Kepsek SE-Batam Pangku Jabatan 4 Tahun Terindikasi Korupsi”

0
Astaga:Tahanan Imigrasi Kok,Bisa Kabur”Diduga Ada Permainan”

Astaga:Tahanan Imigrasi Kok,Bisa Kabur”Diduga Ada Permainan”

0
Jika Konflik Berlanjut, Beranikah Presiden Tindak Tegas Cina Soal Pelecehan di Natuna ?

Jika Konflik Berlanjut, Beranikah Presiden Tindak Tegas Cina Soal Pelecehan di Natuna ?

0
Seharian Ngantor di Keluang, Pj Bupati Apriyadi Cek Pembangunan Infrastruktur

Seharian Ngantor di Keluang, Pj Bupati Apriyadi Cek Pembangunan Infrastruktur

September 29, 2023
Berbicara Pada WCS Mayors Forum, Bupati Roby Banyak Lakukan Kegiatan Penting di Seoul

Berbicara Pada WCS Mayors Forum, Bupati Roby Banyak Lakukan Kegiatan Penting di Seoul

September 29, 2023
Akselerasi Transisi Energi, PT PLN Batam Suplai Listrik Hijau 3.764 KWp ke Industri di Batam

Akselerasi Transisi Energi, PT PLN Batam Suplai Listrik Hijau 3.764 KWp ke Industri di Batam

September 29, 2023
Perahu Membawa Bibit Sawit Tenggelam, Dua Orang Dinyatakan Hilang

Perahu Membawa Bibit Sawit Tenggelam, Dua Orang Dinyatakan Hilang

September 29, 2023

Recent News

Seharian Ngantor di Keluang, Pj Bupati Apriyadi Cek Pembangunan Infrastruktur

Seharian Ngantor di Keluang, Pj Bupati Apriyadi Cek Pembangunan Infrastruktur

September 29, 2023
Berbicara Pada WCS Mayors Forum, Bupati Roby Banyak Lakukan Kegiatan Penting di Seoul

Berbicara Pada WCS Mayors Forum, Bupati Roby Banyak Lakukan Kegiatan Penting di Seoul

September 29, 2023
Akselerasi Transisi Energi, PT PLN Batam Suplai Listrik Hijau 3.764 KWp ke Industri di Batam

Akselerasi Transisi Energi, PT PLN Batam Suplai Listrik Hijau 3.764 KWp ke Industri di Batam

September 29, 2023
Perahu Membawa Bibit Sawit Tenggelam, Dua Orang Dinyatakan Hilang

Perahu Membawa Bibit Sawit Tenggelam, Dua Orang Dinyatakan Hilang

September 29, 2023
  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Sitemap
  • SOP WARTAWAN
  • Disclaimer Media Cyber
  • Pedoman Media Cyber

No Result
View All Result
  • Disclaimer Media Cyber
  • Gallery
  • Home
  • Home 2
  • Home 3
  • Home 4
  • Home 5
  • Home 6
  • mediatrias.com
  • Pedoman Media Cyber
  • Redaksi
  • Sitemap 
  • SOP WARTAWAN
  • Tentang Kami